Pelantikan Kepala Desa Rembul Periode 2019-2024

Pelantikan Kepala Desa Rembul Periode 2019-2024

Rabu, (09/01) Bupati Pemalang, H.Junaedi, SH., MM melantik 45 kepala desa terpilih dalam Pemilihan Kepala Desaserentak kabupaten Pemalang 2018 di pendopo Kabupaten Pemalang, Pelantikan Ini Sendiri Merupakan pelantikan Kepala Desa Tahap ke- dari 3 tahap yang Dijadwalkan oleh Pemerintah Kabupaten Pemalang.

Kepala Desa Rembul Periode 2019-2024 Beserta Ibu Kepala Desa

Sebanyak 172 Desa Di Kabupatenpemalang telah Melaksanakan Pemilihan Kepala Desa Dengan Sisem E-voting padaAkhir 2018 lalu. Kepala Desa Rembul Terpilih Suprayogi, Termasuk 1 Dari 45  Kepala Desa yang Dilantik Hari ini

Kemudian, bupati juga berpesankepada para kades terpilih agar bertanggung jawab penuh atas amanah rakyat.

 Bupati Pemalang H. Junaedi, SH,MM menekankan Kepala Desa terpilih agar bisa mengemban amanat rakyat denganbaik agar jangan sampai melanggar perundang-undangan yang ada.

 ”Saya menekankan Kepala Desa terpilih agar bisa mengemban amanat rakyat dengan baikagar jangan sampai melanggar perundang-undangan yang ada, Sehubungandengan hal itu, atas nama Pemerintah Kabupaten Pemalang, saya mengucapkan“Selamat Bertugas”, kepada para Kepala Desa yang baru saja dilantik dan diambilsumpahnya. Semoga dapat mengemban amanat masyarakat dengan sebaik mungkin,untuk membangun dan memajukan desa serta memberikan pelayanan terbaik kepadasegenap masyarakat” Ujarnya


Kades Rembul terpilih Bersama Bupati Pemalang



 MenurutKepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa kabupaten Pemakang, AMJ Kades di desa penyelenggara pilkadesevoting ada tiga gelombang antara lain 1 Desember 2018, 9 Januari 2019 dan 19Januari 2019. Karena itu pelantikan kades terpilihjuga menyesuaikan AMJ, yaitu akan dilaksanakan dalam tiga gelombang antara lainpelantikan pada Desember 2018 (1 gelombang) dan Januari 2019 (2).

Ucapan Selamat dan harapan Juga Disampaikan Oleh Masyarakat Desa Rembul Baik Secara Langsung Maupun Melalui media Sosial Seperti Grup Facebook Desa Rembul Seperti Dalam tautan Berikut : https://www.facebook.com/photo.php?fbid=218220649124306&set=gm.10156866982857243&type=3&eid=ARAREwDauuuibpQ0pcoR31kuUiHKN9MMJSGIwQxAk7RQIqrVg-0Drhl_vV2LJ0sem4HgvLQbSroxmGOk&ifg=1 atau https://www.facebook.com/photo.php?fbid=1658315014269822&set=gm.10156866824837243&type=3&eid=ARCqZV9UVigBhJOWzxbqhED0vKVy_95EzX-kmZ9pJF6ng1_7PGH3teT3CTieOEcVTJcnXzymlKiiDaD_&ifg=1

Rasa terimakasih juga Bupati Pemalang sampaikan kepada para mantan Kepala Desa dan Penjabat Kepala Desa, atas pengabdian, dedikasi dan jasa jasanya selama menjabat sebagai Kepala Desa. Beliau berharap meskipun kini tidak lagi menjabat sebagai kepala desa, Para Mantan Kades akan tetap berpatisipasi aktif dalam membangun desa,bersama sama dengan seluruh komponen masyarakat dan Jajaran Pemerintah desa. (Krisna Aji-Admin Desa)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *